
Jakarta (28/10). Tema peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-92 tahun 2020 yaitu BERSATU DAN BANGKIT. Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-92 akan diselenggarakan secara nasional di tingkat pusat, provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan perwakilan RI di luar negeri pada 28 Oktober 2020.
Selamat Hari Sumpah Pemuda ke-92 tahun 2020
